Jumat, 21 Oktober 2011

apa IP addres itu ?

 Apa IP address itu ? pastinya sudah tak asing bagi kita mendengar istilah ip addres , ip address itu ibarat alamt rumah kita namun alamat ini berada di sistem komputer . singkat kata ip addres adalah sebuah alamat ayang digunakan untuk mengenali sebuah perangkat yang akan kita tuju . atau bisa juga diartikan ip addres itu adalah sebuah port untuk melihat,mengedit,mengirimkan sebuah file,dll dari satu komputer ke komputer lain dalam area network LAN , ip addres memiliki angka binner yang terdiri dari 32 bit sampai 128 bit yang dipakai sebagai pengenal tiap komputer dan panjang dari 32 bit ini termasuk IPv4 dan sedangkan 128 bit itu termasuk IPv6  . adapun perbandingan antara IPv4 dan IPv6 bisa diliha di tabel bawah .

sumber pict klik disini

Kategori IP 
kategori ip dibedakan menjadi 2

1.IP Private
ip private adalah ip yang digunakan untuk mengakses internet dan biasanya tidak untuk di publik .
contoh ip private
  • Untuk kelas A : 10.0.0.1 – 10.255.255.254
  • Untuk kelas B : 172.16.0.1 – 172.31.255.254
  • Untuk kelas C : 192.168.0.1 – 192.168.255.254
2.IP Public
ip yang digunakan sebagai pengenal dari perangkat lunak dan terlihat oleh jaringan komputer dan jaringan internet .


fungsi ip address

1.paling utama adalah untuk memberi sebuah alamat protokol pada komputer yang digunakan pada network area LAN sebagai pengenal dari alamaat komputer tersebut .
2. digunakan untuk pengiriman sebuah file dari komputer satu ke komputer lain atau yang sering disebut FTP(File Trasnfer Protokol) dalam satu area network dan biasanya akan disruh untuk mengisi username dan password  .
3.digunakan sebagai elektronik mail .
4.untuk meremote sebuah komputer dari komputer user pengguna yang lain , biasanya digunakan untuk mengetahui apa saja yang dilakukan komputer lain .
5.digunakan untuk mensharing sebuah database antasra komputer client dengan server maupun client dengan client .

demikian semoga postingan ini bermanfaaat bagi kita semua  .
amin

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More